Sabtu, 10 Agustus 2013

Jenis- Jenis Kolibri

Kolibri Sepah - Raja
1. Kolibri Sepah-Raja (Aethopyga siparaja)

Kebiasaan :
Biasanya terlihat sendirian atau berpasangan, mengunjungi pohon dadap atau pohon berbunga lain yang mirip di tepi hutan atau perkebunan.

Makanan :
Nektar bunga dan bermacam-macam serangga.

Perkembangbiakan :
Berbiak hampir sepanjang tahun. Desember-Juli dan September. Jumlah 2 butir, berwarna merah jambu berbintik-bintik, yang diletakkan di dalam sarang menggantung tidak jauh dari permukaan tanah, di tepi hutan, atau belukar sekunder.

Mengenal Burung Kolibri

Mengenal Burung Kolibri - Burung Kolibri adalah burung yang mungil dan juga pandai terbang dan warna burung ini bermacam-macam dan burung kolibri ini kalau dihitung cukup banyak jenisnya.

Menurut pakar penelitian burung Ada lebih dari 300 spesies burung kolibri hidup di dalam wilayah hutan Amazon, Amerika Selatan.

Sedangkan kolibri jenis Sword Billed, ensifera ensifera hidup di bagian barat hutan pegunungan Andes

Kolibri adalah burung kecil dengan panjang 6,4 cm dan berwarna cerah yang sebagian besar hidup di Amerika Utara dan Amerika Selatan.

Seekor kolibri mempunyai sekitar seribu bulu yang bergemerlapan sehingga dapat memantulkan dan memencarkan sinar warna - warni yang dapat berubah ketika burung bergerak seperti minyak pada air .

Karena kolibri terbang sangat cepat, maka ia membutuhkan tenaga yang cukup besar dan untuk mendapatkan energi yang besar, seekor kolibri membutuhkan asupan makanan yang berkalori tinggi seperti nektar atau bagian dari inti sari bunga yang dihisap dengan paruhnya yang kecil dan panjang.

Perawatan Cendet Saat Mabung

Perawatan Cendet Saat Mabung - Mabung (moulting) atau rontok bulu adalah siklus alamiah pada keluarga burung. perawatan burung pada saat mabung yaitu menjadi perihal yang amat perlu, lantaran seandainya perawatan yang salah pada saat ini dapat bikin burung jadi rusak. pada saat mabung ini, metabolisme tubuh burung meningkat nyaris 40% dari keadaan normal. oleh lantaran itu, burung perlu konsumsi nutrisi yang berkwalitas baik dengan porsi semakin besar dari keadaan normal. jauhi mempertemukan burung dengan burung sejenis, lantaran dapat bikin proses mabung jadi terganggu. efek dari ini yaitu ketidak seimbangan hormon pada tubuh burung. proses mabung juga terkait dengan hormon reproduksi.

Perawatan Cendet Pasca Lomba

Burrung Cendet Pasca Lomba
Perawatan Cendet Pasca Lomba - sesungguhnya berperan memulihkan stamina serta mengembalikan keadaan fisik burung. Jadi perawatan ini sangat penting untuk burung cendet agar terjaga kesehatan fisik dan untuk melatih si burung kapan si burung di persiapkan untuk lomba dan kapan lomba sudah selesai. yaitu dengan membedakan cara perawatan harianperawatan lomba, dan perawatan pasca lomba. sehingga perawatan ini tidak bia dianggap remeh.

Cara merawat Cendet lomba

Cendet Siap Lomba
Cara Merawat Cendet Lomba - sesungguhnya tidak jauh berbeda dengan perawatan harian. Tujuan perawatan pada step ini yakni menyiapkan burung supaya memiliki tingkat birahi yang diinginkan serta mempunyai stamina yang stabil. Kunci kesuksesan perawatan lomba yakni mengetahui dengan baik ciri-ciri dasar tiap-tiap burung.

Di bawah ini adalah
Cara Merawat Pentet atau Cendet dan setting lombanya :

Perawatan Harian Cendet, Pentet, Toet

Burung Cendet, Pentet, Toet
Perawatan   Harian Cendet, Pentet, Toet - pada dasar nya perawatan cendet sama dengan perawatan burung kicau yang lain. yaitu dengan pengaturan pola makan, penjemuran, pemberian EF yang baik sehingga menjadikan si burung untuk rajin berkicau

Berikut adalah tipsPerawwatan Harian Cendet:


  1. Pertama diawalai dari cara pemilihan jenis kelamin burung karena biasanya yang rajin berkicau adalah yang jenis kelamin jantan, dan kebanyam para penghobi burung sudah tahu ciri-ciri bedanya antara burung jantan dan betina. 

Penyebab Dan Penanganan Burung Macet Bunyi

Burung Decu Macet Bunyi
 Penyebab Dan Penanganan Burung Macet Bunyi - Mungkin sering kali para pemilik burung dibuat pusing dengan masalah yang satu ini, burung yang semula rajin bunyi tiba-tiba tidak mau bunyi sama sekali alias macet.

Tidak hanya teradi pada jenis burung Anis merah saja, namun burung jenis lainpun seperti murai batu, kacer, cucak hijau, kenari, pleci, ciblek dan lain sebagainya past bisa mengalami macet bunyi ataupun ngedrop.